KETIK, MALANG – Komisariat PMII Gajayana berkeinginan untuk mencekat kader-kader mujahid. Untuk mewujudkan komitmen tersebut, dilaksanakan kaderisasi formal Pelatihan Kader Dasar (PKD) ke-XXV pada 31 Mei - 2 Juni 2024 di Kota Batu.
Selaras dengan komitmen awal, para pengurus pun mengangkat tema "Menciptakan Generasi yang Berkualitas, Loyalitas dan Bermoralitas." Para peserta mendapatkan berbagai ilmu yang diharapkan mampu membentuk dirinya sebagai kader yang berkualitas, berdaya saing, dan loyal terhadap organisasi.
"Kami semua sepakat, bahwa tema ini menjadi tolak ukur keberhasilan dari PKD kali ini, serta menjadi harapan bagi pengurus untuk menumbuhkan rasa bagi kader dalam menjalankan prosesnya di PMII,” ujar Firda selaku Ketua Komisariat PMII Gajayana.
Kegiatan PKD tersebut diikuti oleh 18 peserta yang berasal dari berbagai komisariat. Selama tiga hari kegiatan, peserta mendapatkan materi mengenai paradigma PMII, aswaja sebagai haluan organisasi, analisa wacana dan media, analisa sosisal, rekaya sosial, manajemen aksi, strategi dan taktik gerakan, dan strategi pengembangan PMII.
Untuk memastikan terserapnya ilmu-ilmu tersebut, juga dilengkapi dengan Focus Group Discussion (FGD) untuk mengolah pengetahuan masing-masing peserta.
"Kami juga menyiapkan rangkaian acara yang fresh dan seru yakni inagurasi. Peserta sesuai dengan kelompoknya, dibebaskan untuk menampilkan apapun di inagurasi tersebut," lanjut Firda.
Konsep PKD PMII Gajayana digadang memiliki perbedaan dibanding tahun sebelumnya. Pengurus menilai relevansi dan tingkat efiesiensi antara materi dan rangkaian acaranya.
"Meski begitu, tujuan dari tema yang diangkat dalam PKD tidak hilang. Kami memiliki output untuk menumbuhkan kader mujahid yang berkualitas," tuturnya. (*)
Cetak Kader Mujahid, PMII Gajayana Malang Laksanakan PKD
5 Juni 2024 06:10 5 Jun 2024 06:10


Tags:
PMII Komisariat Gajayana PMII Gajayana PKD PMIIBaca Juga:
Peringati Hari Bumi Sedunia, Bupati Bandung Realisasikan Program 100 Hari Kerja Bidang LingkunganBaca Juga:
Berharap Festival Kabupaten Sehat Segera Digelar, Masyarakat: Dampaknya Memang NyataBaca Juga:
Flushing Waduk Wlingi dan Lodoyo Blitar Dimulai 27 April, Warga Diminta Jauhi Sungai BrantasBaca Juga:
Perlintasan Kereta Api di Jember Dipasang Portal Dimensi Baja, KAI Sebut Upaya Mitigasi KecelakaanBaca Juga:
DPRD Jatim Apresiasi Kinerja Kwarda Jatim, dari Simulasi MBG hingga Indeks Kesalehan SosialBerita Lainnya oleh Lutfia Indah

22 April 2025 15:57
GNFI Buka Lowongan Kerja untuk Content Producer, Ini Syaratnya!

22 April 2025 15:32
Wahyu Hidayat Minta IDI Kota Malang Kembalikan Kepercayaan Masyarakat Terhadap Dokter

22 April 2025 15:09
Marak Kasus Pelecehan Dokter, Dekan FK UB: Seleksi Spesialis Harus Ketat!

22 April 2025 12:41
Satu Korban Baru Laporkan Dugaan Pelecehan Seksual oleh Oknum Dokter Persada Hospital Malang

21 April 2025 16:04
OJK Malang Buka Lowongan Pekerjaan Resepsionis, Ini Persyaratannya

21 April 2025 14:45
Masih Takut, Vasektomi Belum Banyak Dilirik Pria Kota Malang

Trend Terkini

15 April 2025 23:26
Begini Keterangan Kejaksaan Soal Penahanan Lurah Trihanggo dan Pemilik Kelab Malam Ternama di Sleman

19 April 2025 20:46
Jangan Sampai Gagal Paham Sikapi Pemeriksaan Harda Kiswaya, Politisi Senior PPP DIY HM Yazid Angkat Bicara

18 April 2025 16:05
Pemkab Pemalang Salurkan Bantuan Traktor Siluman untuk Kelompok Tani

15 April 2025 20:31
Cuaca Ekstrem Berpotensi Terjadi di Jatim Menjelang Kemarau

18 April 2025 13:01
Unisma Jadi Kampus Swasta Terbaik Se-Malang Raya Versi SINTA Kemendikbud
Trend Terkini

15 April 2025 23:26
Begini Keterangan Kejaksaan Soal Penahanan Lurah Trihanggo dan Pemilik Kelab Malam Ternama di Sleman

19 April 2025 20:46
Jangan Sampai Gagal Paham Sikapi Pemeriksaan Harda Kiswaya, Politisi Senior PPP DIY HM Yazid Angkat Bicara

18 April 2025 16:05
Pemkab Pemalang Salurkan Bantuan Traktor Siluman untuk Kelompok Tani

15 April 2025 20:31
Cuaca Ekstrem Berpotensi Terjadi di Jatim Menjelang Kemarau

18 April 2025 13:01
Unisma Jadi Kampus Swasta Terbaik Se-Malang Raya Versi SINTA Kemendikbud

