[Berita Foto] Bupati Halmahera Selatan Bassam Kasuba Kunjungi Korban Terdampak Banjir di Bacan

23 Maret 2025 11:07 23 Mar 2025 11:07

Thumbnail Bupati Halmahera Selatan Hasan Ali Bassam Kasuba saat meninjau lokasi banjir jembatan penghubung Desa-desa di wilayah Amasing ke desa Amasing Kali bersama BPBD dan Kepala desa Amasing Kali. Peninjauan lokasi banjir ini di lakukan Bassam Kasuba setelah melakukan perjalanan satu malam dengan kapal laut dari Ternate menuju Bacan. (Foto:Mursal Bahtiar/Ketik.co.id) (Minggu 23 Maret 2025) Watermark Ketik
Bupati Halmahera Selatan Hasan Ali Bassam Kasuba saat meninjau lokasi banjir jembatan penghubung Desa-desa di wilayah Amasing ke desa Amasing Kali bersama BPBD dan Kepala desa Amasing Kali. Peninjauan lokasi banjir ini di lakukan Bassam Kasuba setelah melakukan perjalanan satu malam dengan kapal laut dari Ternate menuju Bacan. (Foto:Mursal Bahtiar/Ketik.co.id) (Minggu 23 Maret 2025)
Thumbnail Bassam Kasuba Bersama ketua PKK Halmahera Selatan Rifa’at Al-Sa’adah Bassam kompak dalam memberi pelayanan kepada masyarakat terdampak banjir di Kecamatan Bacan. (Foto : Mursal Bahtiar/Ketik.co.id) ( Minggu 23 Maret 2025) Watermark Ketik
Bassam Kasuba Bersama ketua PKK Halmahera Selatan Rifa’at Al-Sa’adah Bassam kompak dalam memberi pelayanan kepada masyarakat terdampak banjir di Kecamatan Bacan. (Foto : Mursal Bahtiar/Ketik.co.id) ( Minggu 23 Maret 2025)
Thumbnail Bassam Kasuba dan Rifa’at Al-Sa’adah hampir menemani sahur para pengungsi. Keduanya menemui pengungsi di Bacan pagi dini hari. Selain memberikan motivasi keduanya juga tampak akrab berbincang dengan warga. (Foto: Mursal Bahtiar/Ketik.co.id) (Minggu 23 Maret 2025) Watermark Ketik
Bassam Kasuba dan Rifa’at Al-Sa’adah hampir menemani sahur para pengungsi. Keduanya menemui pengungsi di Bacan pagi dini hari. Selain memberikan motivasi keduanya juga tampak akrab berbincang dengan warga. (Foto: Mursal Bahtiar/Ketik.co.id) (Minggu 23 Maret 2025)
Thumbnail Penuh santun, Bassam Kasuba menyalami dan mencium tangan seorang nenek (Warga Amasing) saat melaksanakan peninjauan. (Foto:Mursal Bahtiar/Ketik.co.id) (Minggu 23 Maret 2025) Watermark Ketik
Penuh santun, Bassam Kasuba menyalami dan mencium tangan seorang nenek (Warga Amasing) saat melaksanakan peninjauan. (Foto:Mursal Bahtiar/Ketik.co.id) (Minggu 23 Maret 2025)
Thumbnail Bassam Kasuba meninjau langsung alur air sungai desa Amasing Kali. Dimana luapan sungai ini menjadi salah satu penyebab terjadinya banjir di Amasing Kecamatan Bacan. (Foto : Mursal Bahtiar/Ketik.co.id) (Minggu 23 Maret 2025) Watermark Ketik
Bassam Kasuba meninjau langsung alur air sungai desa Amasing Kali. Dimana luapan sungai ini menjadi salah satu penyebab terjadinya banjir di Amasing Kecamatan Bacan. (Foto : Mursal Bahtiar/Ketik.co.id) (Minggu 23 Maret 2025)
Tombol Google News

Tags:

Halmahera Selatan Bupati Halsel Tinjau Banjir di Bacan banjir bacan Bupati Halmahera Selatan Bassam Kasuba